Bahas dan Kupas DJP Online, E-Filing, E-Billing dan Layanan PJAP

Educipta - Layanan Mitra DJP PJAP Pajak 2020

Direktorat Jenderal Pajak (disingkat DJP) adalah salah satu direktorat jenderal di bawah Kementerian Keuangan Indonesia yang mempunyai tugas merumuskan serta melaksanakan kebijakan dan standardisasi teknis di bidang perpajakan. – Sumber: Wikipedia, https://id.wikipedia.org/wiki/Direktorat_Jenderal_Pajak. DJP lebih terasa keren dan seakan lebih modern sejak Reformasi Perpajakan Jilid III yang dilakukan oleh 5 pilar sekaligus. Reformasi di bidang pelayanannya sudah lebih baik, dengan dirilisnya (aplikasi) pelayanan …

Bahas dan Kupas DJP Online, E-Filing, E-Billing dan Layanan PJAP Selengkapnya »